Ide 'Me Time' untuk Ibu, Tak Perlu Merasa Bersalah Bun!
Me time itu penting buat ibu. Ada pun beberapa ide me timeuntuk ibu agar tetap waras dan happy.
Me timealias waktu untuk diri sendiri disebut langka di kalangan ibu apalagi saat anak masih di bawah 3 tahun. Padahal ibu yang tidak punya waktu sendiri bisa mengalami kelelahan, perasaan dendam, kewalahan, isolasi, kemarahan dan kehilangan harga diri.
Ibu perlu tahu apa yang dibutuhkan dan memastikan kebutuhan itu terpenuhi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ide me time untuk ibu
Kebanyakan ibu menganggap mandi saja sudah merupakan surga. Ibu benar-benar bisa sendiri meski hanya dalam beberapa menit. Selain mandi, ada beberapa aktivitas me time untuk ibu.
1. Jalan-jalan
Untuk saat ini, mungkin jalan-jalan ke mall belum bisa dilakukan. Sebagai gantinya, coba jalan-jalan di sekitar kompleks rumah. Sekadar jalan kaki ke warung, jajan, itu juga sudah merupakan jalan-jalan. Aktivitas fisik ditambah suasana berbeda bisa mendatangkan pemulihan diri.
2. Membaca
Coba ambil waktu untuk meletakkan ponsel dan mulai buka buku. Mungkin ada buku-buku yang selama ini menganggur di rak dan perlu sentuhan Anda.
3. Meditasi
Meditasi bisa digunakan sebagai me time sekaligus 'recharge' diri. Meditasi mampu menurunkan kecemasan, depresi, insomnia, stres dan kelelahan. Pun meditasi tidak harus dilakukan sampai satu jam. Ada meditasi-meditasi singkat tapi tetap mendatangkan manfaat.
Lihat Juga :![]() |
4. Kontak sahabat
Cuma punya waktu 30 menit? Selama si kecil tidur, Anda bisa menghubungi teman atau sahabat. Obrolan singkat bisa lebih meringankan pikiran dan hati.
5. Menikmati kopi pagi
Jika Anda menyukai waktu sendiri yang tenang, pertimbangkan untuk mematikan alarm 15 menit sebelum orang lain biasa bangun. Melansir dari What to Expect, Anda bisa menikmati secangkir kopi atau teh panas selama beberapa menit sembari menata mood.
6. Tidur siang
Membereskan cucian, menyiapkan menu makan malam dan deret aktivitas lain seolah memanggil saat si kecil tidur. Namun sebenarnya ibu juga perlu istirahat. Anda bisa tidur atau napping selama sekitar 15-30 menit.
7. Rehat dari media sosial
Sebagian menganggap me time bisa diisi dengan memegang ponsel dan berselancar di media sosial. Padahal ide me time untuk ibu sebaiknya dilakukan dengan rehat dari media sosial. Anda pun menghemat energi dan tidak diatur oleh notifikasi.
(els/chs)(责任编辑:时尚)
- Jawaban Jokowi Soal Kasus Novel: Tanya Kapolri
- Kasus Bahasa Sunda Semakin Hot, Masyarakat Minta Arteria Dahlan Segera Didepak: Kita Perjuangkan!
- Diduga Lecehkan Korban Penganiayaan, Kapolsek Pinang Tangerang Dicopot
- 6 Kombinasi Makanan yang Bikin Nutrisi Terserap Sempurna
- quickq官方网下载
- Puncak Gunung Fuji Tak Bersalju, Pertama Kali Sejak 130 Tahun Terakhir
- Kapan Tribun Formula E Dibangun? Begini Pengakuan Wagub Riza Patria
- Kios di Pasar Pagi Asemka Terbakar, 65 Personel Berjibaku Padamkan Api
- Jangan Tolak Rezeki, Ada Saldo Dana Kaget Gratis Capai Rp 400 Ribu Hari Ini
- Berbagi di Bulan Ramadan, Front Pemuda Muslim Maluku Bukber Bareng Masyarakat Marjinal
- Klarifikasi TKN Soal Isu Program Makan Siang dan Susu Gratis Terealisasi Baru di 2029
- Nicho Silalahi: Brengsek Benar Taipan Mereka Subsidi Tapi Rakyat Dipalakin Melulu
- quickq加速器购买
- Gibran Ingin Ketemu Capres Cawapres 01 dan 03, Begini Respons PKB
- QuickQ安卓版2024最新版更新
- Viral Pria Ngaku Polisi Geber Motor hingga Keluarkan Pistol ke Pemuda di Gading Serpong
- Janjikan Kepastian Hukum Kepada Pengusaha, Praktisi Hukum Hadirkan INIAC
- 7 Kebiasaan Ini Bisa Bantu Bakar Lemak Perut saat Tidur
- quickq软件能信任吗
- Ditemukan Membengkak, Ibu Rumah Tangga Tewas di Kontrakan Jakut